SURAT KETERANGAN FARAID DAMAI
Keluarga Almarhum Syarifuddin
Kami yang bertanda tangan dibawah ini adalah ahli waris
dari Almarhum Syarifuddin sebagai
berikut:
1.
Nama : Nuriah
binti Ibrahim
Tempat/Tgl Lahir : Matamamplam, 01-07-1953
Jenis Kelamin :
Perempuan
Nik : 1111054107530002
Status Perkawinan :
Janda Cerai Mati
Alamat : Dusun Kulam Gampong Matamamplam Kec. Peusangan Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga :
Isteri Alm. Syarifuddin
2.
Nama : Idawati
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 10-07-1978
Jenis Kelamin :
Perempuan
Nik : 1111055007780001
Status Perkawinan :
Kawin
Alamat : Dusun Kulam Gampong Matamamplam Kec. Peusangan Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga : Anak Kandung Alm. Syarifuddin
3.
Nama : Romizal
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 01-01-1979
Jenis Kelamin :
Laki-laki
Nik : 1111050101790008
Status Perkawinan : Belum
Kawin
Alamat : Dusun Kulam Gampong Matamamplam Kec. Peusangan Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga :
Anak Kandung Alm. Syarifuddin
4.
Nama : Zulfikar
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 10-11-1980
Jenis Kelamin :
Laki-laki
Nik : 1111050110800001
Status Perkawinan :
Kawin
Alamat : Dusun Reuleung Manyang Desa Lhok Mane Kec. Simpang Mamplam
Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga :
Anak Kandung Alm. Syarifuddin
5.
Nama : Herizal
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 12-11-1986
Jenis Kelamin :
Laki-Laki
Nik : 1111051211860001
Status Perkawinan :
Kawin
Alamat : Dusun Cot Kumbang Desa Tanjong Bungong Kec. Jeunib Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga :
Anak Kandung Alm. Syarifuddin
6.
Nama : Diana
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 10-10-1985
Jenis Kelamin :
Perempuan
Nik : 1111055010850002
Status Perkawinan :
Kawin
Alamat : Desa Ceurih Kec. Ulee kareng Kota Banda Aceh
Hubungan Keluarga : Anak Kandung Alm. Syarifuddin
7.
Nama : Safrina
Tempat/Tgl Lahir :
Matamamplam, 10-11-1992
Jenis Kelamin :
Perempuan
Nik : 1111055211920002
Status Perkawinan :
Kawin
Alamat : Desa Jangka Ketapang Kec. Jangka Kab. Bireuen
Hubungan Keluarga :
Anak Kandung Alm. Syarifuddin
Kami yang tersebut namanya
diatas, para Ahli Waris dari Almarhum Syarifuddin, menerangkan dengan
sesungguhnya dan sanggup diangkat sumpah, bahwa Almarhum Syarifuddin meninggalkan
harta warisan berupa 1 (satu) Petak tanah dan rumah yang terletak di Dusun Kulam
Gampong Matamamplam dengan batas dan ukuran sebagai berikut:
Utara : Berbatas dengan Tanah Abdullah Cut Amad
Selatan : Berbatas dengan Ateung Lung.
Timur : Berbatas dengan Tanah Wardani.
Barat : Berbatas dengan Tanah Azhari.
Luas : 950 Meter
Selanjutnya kami Ahli Waris
dari Almarhum Syarifuddin sepakat tanah dan rumah tersebut diatas di harga Rp. 124.000.000,-
(Seratus Dua Puluh Empat Juta Rupiah).
Kami Ahli Waris Almarhum Syarifuddin
mengaku dengan sesungguhnya telah memfaraidkan harta peninggalan Almarhum dan
kami telah menerima dengan ikhlas secara perdamaian kekeluargaan harta
peninggalan Almarhum tersebut.
Adapun harta yang diterima
masing-masing ahli waris Almarhum Syarifuddin adalah sebagai berikut:
1.
Nuriah
Binti Ibrahim menerima harta warisan peninggalan Almarhum Syarifuddin Sebesar Rp. 15.500.000,-
(Lima Belas Juta Lima Ratus Rupiah)
2.
Idawati menerima
harta warisan peninggalan Almarhum Syarifuddin
Sebesar Rp. 12.055.000,- (Dua Belas Juta Lima Puluh Lima Ribu Rupiah)
3.
Romizal menerima
harta warisan peninggalan Almarhum Syarifuddin
Sebesar Rp. 24.110.000,- (Dua Puluh Empat Juta Seratus Sepuluh Ribu Rupiah)
4.
Zulfikar
menerima harta warisan peninggalan Almarhum
Syarifuddin Sebesar Rp. 24.110.000,- (Dua Puluh Empat Juta Seratus Sepuluh Ribu
Rupiah)
5.
Herizal
menerima harta warisan peninggalan
Almarhum Syarifuddin Sebesar Rp. 24.110.000,- (Dua Puluh Empat Juta
Seratus Sepuluh Ribu Rupiah)
6.
Diana menerima
harta warisan peninggalan Almarhum Syarifuddin
Sebesar Rp. 12.055.000,- (Dua Belas Juta Lima Puluh Lima Ribu Rupiah)
7.
Safrina menerima
harta warisan peninggalan Almarhum Syarifuddin
Sebesar Rp. 12.055.000,- (Dua Belas Juta Lima Puluh Lima Ribu Rupiah)
Demikian Surat Keterangan Faraid
Damai ini kami perbuat secara kekeluargaan semoga tidak terjadi persengketaan
dan dakwa-dakwi dikemudian hari, dan untuk dapat dipergunakan seperlunya.
Matamamplam, 11 Maret 2021
Para Ahli Waris Almarhum Syarifuddin
1. Nuriah Binti Ibrahim ( )
2. Idawati Binti Syarifuddin (
)
3. Romizal Bin Syarifuddin (
)
4. Zulfikar Bin Syarifuddin (
)
5. Herizal Bin Syarifuddin ( )
6. Diana Binti Syarifuddin ( )
7. Safrina Binti Syarifuddin (
)
SAKSI
- SAKSI
1. Tgk.
Mhd. Roum ( )
Kasi Keistimewaan
2. Tgk.
M. Nasir ( )
Imum
Gampong
3. Mirza
Maladi ( )
Sekretaris Desa
4. Jafar
Abu ( )
Kadus Kulam
Disaksikan
dan dibenarkan oleh
Keuchiek
Matamamplam
Taufik,
ST
No comments:
Post a Comment